Tim Rugby Indonesia di Penang 10s

Foto oleh PRUI dan Front Row Club Malaysia

Persatuan Rugby Union Indonesia dengan bangga mengirim 13 pemain dan 2 official untuk mengikuti kejuaraan Rugby Penang 10s 2015 di Malaysia. Tim ini sepenuhnya di dukung dan di biayai oleh Kementrian Olahraga dan Pemuda (Kemenpora) Indonesia. Seluruh pemain yang berasal dari beragam lokasi di Indonesia, dikumpulkan bersama menjadi satu tim dalam rangka persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016, yang mana rugby akan dipertandingkan secara eksebisi untuk pertama kalinya.

12339258_950552508325923_2669471195997701109_o

Susunan pemain:

  • Didikus Ria (Bali Chillis) – KAPTEN
  • Tri Aji Utomo (UNJ Rugby) – WAKIL KAPTEN
  • Daniel Nugroho (Jakarta Komodo Rugby)
  • Stevie Pramudita (Jogjakarta Chief Rugby)
  • Muhamad Jacob (Jakarta Banteng Rugby)
  • Septian Oloan Nanda (UNJ Rugby)
  • Muhamad Rifaldi (UNJ Rugby)
  • Andre Gumilang (UNJ Rugby)
  • Agus Maulana (UNJ Rugby)
  • Lawrence Koyanki (Jayapura Holandia Rugby)
  • Marinus Baenal (Papua Kotekas)
  • Aris Triyanto (UNJ Rugby)
  • Yohanes Musi (Jakarta Banteng Rugby)
Official:
  • Iswahyudi (PRUI Sekertaris Jenderal)
  • Iwan Barata (PRUI DKI Jakarta)

12360169_951744588206715_1802515715749782819_n

Hasil tim rugby Indonesia di Penang 10s 2015:

Kualifikasi grup:

  • vs Langkawi RFC 24-0
  • vs BOSS 0-24

10557051_953656081396106_3555502288166608265_o

Cup Playoff: vs Ex Angles 7-24
10644599_952725784822469_5272753516998334325_o
Plate Semi Final: vs Sahoca Reds 0-10
10557148_953655834729464_4794303865563692798_o
Pemain terbaik: Mohammad Rifaldy
Tackle terbaik: Lawrence Koyanki
Pencetak try terbanyak: Nanda Oloan Siregar
Terima kasih atas semua dukugannya!