Sirkuit Rugby 7s #3 digelar kemarin di Gianyar dengan tuan rumah Persatuan Rugby Union Indonesia Pengcap Gianyar (PRUI Gianyar).
Acara ini diikuti oleh 12 tim Rugby:
Mens 7s / Senior
- Thunders Rugby Team (PRUI Tabanan)
- Garuda Rugby Team (PRUI Gianyar)
- Ganesha Rugby Team (PRUI Buleleng)
- Badung Shark Rugby Team (PRUI Badung)
Womens 7s / Senior – (4 kabupaten)
- South Bali
- North Bali
Schoolboys U17
- King Kong Rugby Team (PRUI Tabanan)
- Super Garuda Rugby Team (PRUI Gianyar)
- Young Lions Rugby Team (PRUI Buleleng)
- Kuta Rocks Rugby Team (PRUI Badung)
Junior Rugby (soft tackle) – U14
- Shark Finns (Kuta)
- Bakso Barbarians (3 Kabupaten)
Pertandingan dimulai dengan game #1 – U17 antara Super Garuda (Gianyar) dengan Kuta Rocks (Badung) dilanjutkan dengan upacara pembukaan yang di buka oleh Kepala Kadispora Kabupaten Gianyar dengan line out sebagai simbol pembukaan acaranya.
Dalam pertandingan ini juga di gelar Singaraja Rugby 7s kategori Mens 7s / Senior yang sempat tertunda bulan lalu (21 april) dikarena ada pertimbangan teknis dari peserta dan panitia.
Pada kesempatan ini kami mendapat bantuan dari JICA (Mr. Taka dan Mr. Miyamoto) untuk membantu di wasit (referee) yang di koordiniir oleh Mr. Kurt Lovell. Dengan 5 wasit yang bertugas di acara ini, yang kesemuaanya sukarelawan dari Rugby diantaranya : Mr. Larry (USA), Mr. Sean (AUS), Mr. Taka (Japan) dan Mr. Miya (Japan) dan Mr. Barrie di skore keeper acara terselenggara dengan lancar.
Permainan dari para tim semakin hari semakin meningkat dan Ibu Nur Faizah selaku ketua PRUI Pengprov Bali mengatakan bahwa Bali sudah mempunyai Tim provinci yang solid saat ini karena sirkuit ini juga merupakan seleksi awal untuk pembentukan Tim provinsi Bali yang akan bertanding di Kejurnas U21 di bulan September 2018.
Hasil pertandingan:
Singaraja Mens Rugby 7s:
Mens 7s / Senior:
- Ganesha Rugby Team (PRUI Buleleng) 17:12
- Garuda Rugby Team (PRUI Gianyar)
- Thunders Rugby Team (PRUI Tabanan) 19:0
=============================
Gianyar Mens Rugby 7s: Mens 7s / Senior:
- Ganesha Rugby Team (PRUI Buleleng) 21:12
- Garuda Rugby Team (PRUI Gianyar)
- Badung Shark (PRUI Badung) 29:0
Womens 7s / Senior – (4 kabupaten)
- South Bali
- North Bali
Schoolboys U17
- King Kong Rugby Team (PRUI Tabanan) 7:0
- Young Lions Team (PRUI Buleleng)
- Super Garuda Rugby Team (PRUI Gianyar) 0:0 (points)
Junior Rugby (soft tackle) – U14
- Shark Finns (Kuta) 6:4
- Bakso Barbarians (3 Kabupaten)
Kami berterima kasih atas dukungan dari PRUI Gianyar; Koni Bali dan Kadispora Gianyar; serta tim dari Garuda Rugby Club atas kerjakerasnya untuk mempersiapkan acara ini Gede Dharma, Tri Sutrisna, Gung Dharma, Desak dan Dini serta sponsor Nusu Consultant, Spears dan Greensands.